Skip to main content

Posts

Showing posts from January, 2019

Khasiat Buah bit

Buah bit merupakan tanaman umbi-umbian yang berwarna merah keunguan. Buah ini mengandung nutrisi sehat, seperti lima vitamin esensial, kalsium, zat besi, kalium, dan protein. Dengan tawaran segudang nutrisi tersebut, ada beberapa manfaat bit untuk mencegah kanker. Bit mengandung kadar antioksidan dan antiinflamasi yang tinggi yang menurut penelitian dapat membantu mengurangi risiko beberapa jenis kanker. Warna merah yang mencolok dari betacyanin, pigmen tanaman dapat membantu mempertahankan sel terhadap karsinogen berbahaya. Kadar tinggi serat unik yang ditemukan dalam bit dapat dikaitkan dengan risiko kanker usus yang lebih rendah. Menambahkan seperempat cangkir bit ke dalam diet harian dapat mengurangi risiko kanker ginjal. Di samping itu, bit adalah sumber folat dan betaine yang baik. Nutrisi ini bekerja bersama-sama untuk membantu menurunkan kadar homosistein dalam darah, yang dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dengan menyebabkan peradangan yang merusak arteri. T

Khasiat Buah Durian

Buah berbentuk bulat, memiliki kulit tebal, dan berduri satu ini memang punya aroma yang sangat tajam dan cukup khas. Ya, buah durian. Ternyata, buah ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. 1. Kaya nutrisi Satu buah durian mengandung berbagai vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh. Mulai dari vitamin B, C, E, sampai mineral kalsium, magnesium, dan masih banyak lagi.  2. Bisa menjadi antioksidan Selain kaya berbagai vitamin dan mineral, buah durian juga memiliki zat antioksidan, yang bisa menangkal radikal bebas.  3. Menjaga kadar lemak Buah durian juga bisa mencegah kenaikan kadar kolestrol serta lemak jahat (LDL) dalam darah. Sebuah penelitian menemukan kalau durian mengandung asam lemak jenis n-3 yang bisa membatasi kolestrol dalam darah. Tentu saja jika dikonsumsi dalam jumlah terbatas ya. 4. Kadar kolestrol nol Penelitian juga menemukan kalau buah durian tidak memiliki kandungan koletrol dalam buahnya. Walau begitu, bagi orang yang memiliki kadar kolestrol ting

10 Khasiat Buah Pepaya

Buah pepaya kebanyakan orang tahu buah in bermanfaat until melancarkan pencernaaan Karena Di mengandung enzim papain, Tapi tahu kah kalian masih banyak khasiat buah ini. Mencegah flu Menjaga kesehatan ginjal Mencegah serangan jantung Mencegah struk Mencegah penuaan dini Kesehatan kulit Vitalitas pria Meredakan peradangan Mencegah kanker Melancarkan pencernaan Nah begitu banyak khasiat buah yang Satu ini apalagi dikonsumsi setiap Hari, Semoga bermanfaat wassalam.

3 Manfaat Makan Kurma Setiap Hari

Buah yang satu ini rasanya manis dan kerap menjadi hidangan pencuci mulut. Ya, kurma yang banyak ditanam di negara tropis ini memiliki banyak manfaat baik untuk tubuh dan pikiran Anda juga. Menyantap buah kurma setiap hari max 3 buah/hari dalam sepekan dapat memberikan dampak yang begitu baik. Bahkan bisa menjadi rutinitas jika Anda mengetahui khasiatnya karena  Kalium dalam kurma bantu jaga kesehatan jantung ,  Berikut beberapa manfaat lainya konsumsi kurma. 1. Lebih pintar Kurma mengandung Vitamin B6 yang telah terbukti meningkatkan kinerja otak dengan membantu tubuh membuat serotonin dan norepinefrin. Serotonin pada gilirannya mengatur suasana hati dan norepinefrin membantu tubuh Anda mengatasi stres. Sebaliknya, penelitian telah menunjukkan bahwa kadar Vitamin B6 yang rendah terkait dengan depresi. Jadi ketika otak bersih dari stres dan dalam suasana hati yang baik, maka otak itu tajam, dan siap untuk belajar serta menyimpan informasi. 2. Pengobatan untuk